Hai para T-readers, jumpa lagi
bersama saya Fajaruddin Shiddiq. Masih dengan tema Web Semantik, kali ini saya
ingin membahas mengenai persyaratan-persyaratan untuk membangun sebuah web
semantik itu sendiri. setelah sebelumnya terdapat contoh nyata mengenai
penggunaan web semantik , sekarang kita belajar ada apa saja elemen-elemen yang
membangun web semantik itu sendiri..
Untuk membangun sebuah web semantik atau untuk memilih sebuah framework web semantik terdapat beberapa kebutuhan yang harus dipenuhi yaitu:
Untuk membangun sebuah web semantik atau untuk memilih sebuah framework web semantik terdapat beberapa kebutuhan yang harus dipenuhi yaitu:
- Core yang mendukung RDF, RDF-Schema dan
juga mendukung OWL (Web Ontology Language)
- Dukungan untuk SPARQL terbaru dan juga dukungan
spesifikasi SPARQLExtension seperti
insert, hapus, tambah, dan update
- Dapat menyimpan RDF skala data besar secara efisien, lebih jelasnya dapat dilihat di Berlin SPARQL Benchmark
- Memiliki kemampuan inferensi untuk ontologi
OWL.
- Dapat menyebarkan Linked Data misalnya tepat menangani
negosiasi konten.
- Selektif dalam penerapan keamanan pada basis
data yang diterbitkan.
- Dapat mempublikasikan database seperti SQL
LDAP repositori dan spreadsheet sebagai RDF/OWL.
- Dapat ekstrak meta data semantik dari sumber yang
tidak terstruktur seperti teks dan HTML menggunakan proses natural bahasa
pemrograman.
Semua hal diatas merupakan persyaratan untuk membangun sebuah web semantik. hanya itu yang saya tahu, sampai jumpa di tulisan berikutnya..
sumber :
http://salmaann.blogspot.com/2012/04/persyaratan-web-semantik.html
http://blog.3kbo.com/2008/10/10/requirements-of-a-semantic-web-framework/
1 Komen:
thank buat ilmunya.
Post a Comment